Petunjuk : Kerjakan Semua Soal Di
Bawah Ini dengan Sebaik-baiknya Pada Kertas Folio Bergaris
Sifat : Openbook dan Takehome
(Boleh Diskusi Tapi Tidak Copy Paste Jawaban Teman)
1.
Jelaskan prinsip kerja indikator pH
universal!
2.
Apa yang dimaksud dengan asam basa pada
suatu larutan!
3.
Apakah ada perbedaan antara pH air
dengan akuades, jika ada jelaskan alasannya!
4.
Prinsip
standarisasi adalah pembakuan larutan yang belum diketahui konsentrasinya atau
biasa disebut ………
dengan penambahan ……….. yang terdapat pada buret sehingga mencapai titik
ekuivalen dengan ditandai adanya ……………
5.
……………… merupakan larutan yang distandarisasi, untuk diketahui
konsentrassi sebenarnya yang kemudian disimpan untuk persediaan di laboratorium.
Dengan demikian dalam praktikum acara II, larutan ini diperankan oleh …………………..
6.
Di
dalam laboratorium kita disuruh membuat larutan NaOH sebanyak 100 ml dengan
konsentrasi 0,3 M. Sedangkan di laboratorium hanya tersedia NaOH kristal, maka
NaOH yang dibutuhkan adalah ……………yang dibuat dengan bantuan alat berupa labu takar ………………….
7.
Syarat
larutan baku primer adalah ……………… (sebutkan minimal 2)
8.
Sebutkan langkah-langkah pengoperasian
spektrofotometer!
9.
Jika didapatkan persamaan hasil regresi
kurva standar y = 0,56x - 4,8, dan diketahui absorbansi larutannya adalah
0,456, berapakah konsentrasi larutan tersebut?
10.
Gambarlah Spektrofotometer (sama seperti
yang ada di Lab)!
11.
Sebutkan bagian-bagian spektrofotometer
pada gambar jawaban no.3!
12.
Sebutkan alat yang digunakan untuk
sterilisasi wadah! Jelaskan fungsinya!
13.
Sebutkan alat untuk memindahkan mikroba!
Jelaskan cara kerjanya!
14.
Sebutkan contoh alat yang digunakan
untuk menghitung mikroba secara langsung! Bagaimana prinsip kerja alat
tersebut?
15.
Fungsi larutan garam fisiologis antara
lain…
16.
Alat yag digunakan untuk sterilisasi
acara 5 adalah…
17.
Apa pengertian teknik transfer aseptis?
18.
Apa fungsi autoclave dalam teknik
aseptis?
19.
Manakah perlakuan aseptis yg
kontaminasinya paling sedikit berdasarkan hasil praktikum? Jelaskan!
20.
Pada saat praktikum cawan diinkubasi
pada suhu berapa? Mikroba apa yg tumbuh?